Jurnal Manajemen Logistik dan Transportasi mengundang para cendekiawan, peneliti, dan mahasiswa untuk berkontribusi melalui hasil studi dan penelitian di bidang logistik, transportasi dan rantai pasokan dengan pendekatan interdisipliner.